Tuesday, October 14, 2008

Sepasang Mata untuk Cinta yang Buta

Cinta lahir tanpa mata. Itu sebabnya Cinta tidak pernah tahu seperti apa rupa cahaya. Hanya kegelapan yang selalu menyertai kehidupannya. Pagi, siang, senja, malam, baginya sama saja. Gulita. Tetapi, seiring dengan berjalannya sang waktu, akhirnya Cinta mengerti juga betapa pagi dan malam tidaklah sama. Cinta mengetahui hal itu melalui semesta suara. Suara-suara di pagi hari amatlah berbeda dengan suara-suara yang didengarnya di malam hari.

Cinta memang buta, tetapi Cinta masih memiliki kedua telinga untuk mendengar segala jenis suara. Cinta mengetahui banyak hal dengan mendengar. Cinta melihat dunia dengan kedua telinga.


Judul :

Sepasang Mata untuk Cinta yang Buta

Pengarang : Noor H. Dee
Penerbit : Lingkar Pena Publishing House
Halaman :184

Harga : 7.99 EUR
Pemesanan : bsi_kharisma@yahoo.com

2 comments:

  1. bagus...kalau isinya dipostingin semua...hahaha.....lam kenal

    ReplyDelete
  2. boleh dong di tulis ulang trus di posting.... lumayan bisa baca gak beli bukunya... (pinginnya !!!!)

    ReplyDelete